Tag Olahraga

news
Inspirasi Jumat, 25 Apr 2025

Novita Murni, Mimpi Seorang Ibu Antarkan Tim Futsal Putri Indonesia ke Piala Dunia

Kapten timnas futsal putri Indonesia, Novita Murni Piranti menjadi sosok inspiratif dalam timnas futsal putri Indonesia yang akan berjuang dalam menuju AFC Women's Futsal Asian Cup 2025 di China, 6-17 Mei 2025 mendatang.

news
Berita Jumat, 25 Apr 2025

Jajal Pickleball di Kemenpora, Menpora Dito: Potensi Dipertandingkan Ekshibisi di Olimpiade!

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menunjukkan dukungannya terhadap perkembangan olahraga pickleball di Indonesia usai menjajal langsung olahraga tersebut bersama Wamenpora Taufik Hidayat di Lapangan Bulu Tangkis Kemenpora, Jakarta, Kamis (24/4).

news
Berita Jumat, 25 Apr 2025

Lepas Timnas Putri ke AFC Women's Futsal Asian Cup 2025, Wamenpora Taufik: Selamat Berjuang!

Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Wamenpora RI) Taufik Hidayat secara resmi melepas Timnas Futsal Putri Indonesia ke ajang AFC Women's Futsal Asian Cup 2025. Pelepasan dilaksanakan di Auditorium Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta, Kamis (24/4).

news
Berita Jumat, 25 Apr 2025

Menpora Dito Apresiasi Hadirnya HSS House Of Champions dalam Mendukung Industri dan Ekosistem Tinju

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menghadiri acara pembukaan HSS House of Champions di QBIG, Jalan BSD Raya Utama, Lengkong Kulon, Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (24/4) siang.

news
Berita Rabu, 23 Apr 2025

Dukung One Pride MMA 2025, Menpora Dito: Olahraga Combat Sudah Mendapatkan Hati di Anak Muda dan Masyarakat Indonesia

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mendukung perkembangan olahraga combat di Indonesia melalui ajang One Pride Mixed Martial Arts (MMA).

news
Berita Selasa, 22 Apr 2025

Buka Rapat Anggota KOI 2025, Wamenpora Taufik Sampaikan Pentingnya Sinergi Demi Prestasi Internasional

Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Wamenpora) Taufik Hidayat mewakili Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo secara resmi membuka Rapat Anggota Komite Olimpiade Indonesia (KOI) 2025 yang berlangsung di Fairmont Hotel, Jakarta, Selasa (22/4).

news
Berita Senin, 21 Apr 2025

Wamenpora Taufik Ingin Tim Indonesia Bawa Pulang Piala Sudirman

Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Wamenpora) RI Taufik Hidayat menghadiri pelepasan Tim Piala Sudirman 2025 di Ruang Serba Guna Gedung Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, Senin (21/4) sore. Dalam pelepasan tersebut, Wamenpora memberikan arahan kepada para atlet dan juga ofisial Tim Indonesia.

news
Berita Senin, 21 Apr 2025

Menpora Dito Dorong Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Sudirman 2027

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo mendorong Indonesia menjadi tuan rumah kejuaraan bulu tangkis beregu campuran Piala Sudirman tahun 2027. Hal tersebut disampaikannya saat memberikan arahan dalam simulasi Piala Sudirman 2025, Senin (21/4) pagi di Gedung Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur.

news
Berita Senin, 21 Apr 2025

Saksikan Simulasi Piala Sudirman 2025, Menpora Dito Semangati Para Atlet untuk Raih Prestasi

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo secara langsung menyaksikan pertandingan simulasi dalam rangka persiapan Tim Bulu Tangkis Indonesia menghadapi Kejuaraan Piala Sudirman 2025, Senin (21/4) pagi di Gedung Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur.

news
Berita Sabtu, 19 Apr 2025

Menpora Dito Lepas Ansor Gowes 91 Kilometer Jakarta-Karawang

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo melepas Ansor Gowes di Kantor Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda (GP) Ansor, Jakarta, Sabtu (19/4). Kegiatan bersepeda itu menempuh jarak 91 kilometer dengan rute Jakarta-Karawang.

Selanjutnya
PELAYANAN